Sungguh Terlalu! Pelajar SMA di NTT Aniaya Sang Ibu Guru

- 25 September 2022, 22:14 WIB
Gambar Ilustrasi./Pixabay
Gambar Ilustrasi./Pixabay /

Untuk proses hukum kasus ini tetap dilanjutkan.

"Ini demi memberikan pelajaran bagi pelaku dan siswa lain agar kejadian seperti ini tidak terulang lagi. Saya juga sudah sampaikan kepada orang tua pelaku bahwa ini adalah pembelajaran dan kita ambil hikmahnya," tambahnya.

Ia berharap pelaku bisa jera dan tidak lagi mengulangi perbuatannya. Theresia memiliki keinginan untuk menemui pelaku.

Baca Juga: Sempat Viral di Medsos, Dua Pelaku Curanmor Ditangkap Polisi

"Saya pikir pelaku ada dalam sel biar saya jenguk," ujarnya.

Theresia juga mengaku sudah diperiksa penyidik Reskrim Polsek Kelapa Lima dan menandatangani berkas acara pemeriksaan. Ia menyerahkan proses hukum kasus ini ke Polsek Kelapa Lima hingga tuntas.

Baca Juga: Dituduh Suanggi, Sang Nenek di NTT Mengadu ke Polisi

Namun sebagai seorang guru dan seorang ibu, ia berharap pelaku bisa dihukum ringan sehingga pelaku bisa menyelesaikan masa tahanan nanti di Lapas Anak.

Ia pun berharap majelis hakim yang menyidangkan bisa memberi hukuman minimal sehingga ada kesadaran pelaku.

Baca Juga: Diduga Korupsi Dana Covid 19, Sekda Kabupaten Flotim Ditahan Kejari

Halaman:

Editor: Ariyanto Kristian Tena

Sumber: KataNTT


Tags

Terkait

Terkini